Selasa, 16 April 2013

Nurdin SE, Pemenang Pilkades Krakitan 2013

Pilkades Desa Krakitan dilaksanakan Kamis 11 April 2013 di Balai Desa Krakitan, Bayat, KLaten. Dalam Pilkades tersebut diikuti 3 calon kepala desa Drs. Sunudi (Incumbent), Bambang Sugiarto dan Nurdin, SE. Setelah dilakukan pemilihan dan penghitungan kartu suara yang berakhir sampai hari Selasa pukul 01.00 Wib dini hari, masing-masing calon mendapatkan suara : Jumlah kartu suara 5584, Drs. Sunudi memperoleh 1917, Bambang memperoleh 975, Nurdin SE memperoleh 2584 suara dan kartu rusak 113 suara. Dengan demikian Pilkades Krakitan 11 April 2013 dimenangkan oleh Nurdin, SE yang memperoleh dukungan 2584 suara.

0 komentar:

Posting Komentar

Komentarlah Sebagai Tanda Persahabatan...

 

Buku Murah


Masukkan Code ini K1-BE118B-2
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com

Pasang Link Aku

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Pengikut

KampungBlog.com Kumpulan Blog
Indonesia